Ciptakan kenangan manis dengan kelezatan Profiteroles
Ciptakan kenangan manis dengan kelezatan Profiteroles 🧆 Profiteroles cokelat klasik ini memanjakan lidah dengan isian custard yang berlimpah dan lembut serta pastry choux yang renyah menciptakan rasa yang menggugah. Penasaran bagaimana rasanya? Yuk, coba buat di rumah dengan resep ini!
8 Orang